Kepala Staf TNI AD Pimpin Serah Terima Jabatan Pangdam Hasanuddin

    Kepala Staf TNI AD Pimpin Serah Terima Jabatan Pangdam Hasanuddin

    Makassar - Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M., memimpin serah terima jabatan (Sertijab) 14 jabatan strategis di lingkungan Angkatan Darat diantaranya Pangdam XIV/Hasanuddin dari Mayjen TNI Mochamad Syafei Kasno, S.H., pejabat lama ke Mayjen TNI Andi Muhammad, S.H., sebagai pejabat baru, bertempat di Mabesad Jakarta Pusat, Senin (31/01/2022).

    Kapendam XV/Hasanuddin Kolonel Inf Rio Purwantoro, S.H., saat dikonfirmasi awak media membenarkan adanya serah terima jabatan Pangdam XIV/Hasanuddin yang dilaksanakan di Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad) Jakarta.

    "Serah terima dari pejabat lama Mayjen TNI Mochamad Syafei Kasno, S.H., ke pejabat baru Mayjen TNI Andi Muhammad, S.H., sebagai Pangdam XIV/Hasanuddin dilaksanakan hari ini dipimpin langsung oleh Kasad, " ungkap Rio Purwanto.

    "Hari Rabu tanggal 2 Februari 2022 Pangdam XIV/HasanuddinMayjen TNI Andi Muhammad, S.H., dijadwalkan akan melaksanakan tradisi penerimaan di Markas Kodam XIV/Hasanuddin sebagai pejabat baru", tutupnya.

    Subhan Riyadi

    Subhan Riyadi

    Artikel Sebelumnya

    Plt Gubernur Sulsel Tangani 85,55 km Jalan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Pangkep AKBP Ibrahim Aji Hadiri...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Antusias warga kel. maricaya sambut giat Minggu Kasih Polda Sulsel 
    Dipenutupan Berbaur Fest 2024, drg. Hj. Ulfah Nurul Huda, MARS gunakan busana Wastra Corak Barru
    Pangdivif 3 Kostrad Kunjungi Polda Sulsel, Tingkatkan Sinergitas TNI-Polri
    Jaga Keamanan Pengunjung, Personel Sat Samapta Polres Luwu Utara Patroli di Pasar Malam 
    Polda Sulsel Saling Curhat dengan Warga Kelurahan Maricaya